01:15 | 15 January 2026
beritanda
No Result
View All Result
  • Login
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker
beritanda
No Result
View All Result
beritanda
No Result
View All Result
Home Pemerintahan

Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani Minta OPD Terkait Bergerak Cepat Tangani Warga Terdampak Banjir Timpeh

redaksi by redaksi
22 February 2025 | 06:31
in Pemerintahan
0
Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani Minta OPD Terkait Bergerak Cepat Tangani Warga Terdampak Banjir Timpeh
Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani Minta OPD Terkait Bergerak Cepat Tangani Warga Terdampak Banjir Timpeh

Beritanda – Bupati Dharmasraya, Annisa Suci Ramadhani langsung memberikan intruksi kepada Wakil Bupati Leliarni, bersama Sekretaris Daerah (Sekda) H. Adlisman, untuk memimpin tanggap darurat bencana banjir melanda masyarakat Kecamatan Timpeh.

Baca Juga

Eka Putra

Perkuat Rencana Revitalisasi Pasar Serikat C Batusangkar, Bupati Eka Putra Sambangi Dirjen PDN Kemendag RI

14 January 2026
Wabup

Ikuti Rakor dengan Mendagri dan Kepala BNPB, Wabup Ahmad Fadly Minta Tambahan Huntara di Tanah Datar

14 January 2026

Hal ini disampaikan saat rapat perdana, digelar secara virtual bersama jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Dharmasraya, Jum’at (21/2/25).

“Saya berharap kepada Wabup dan Sekda untuk memimpin penanganan darurat bencana banjir sedang melanda warga Timpeh. Terpenting, pemerintah harus turun tangan, dan memastikan keselamatan warga. Jangan lupa, bagi warga terdampak untuk segera di evakuasi ke tempat lebih aman. Pastikan penyalutan bantuan makanan, dengan cepat dan tepat sasaran, ” tegas Annisa.

Ia juga memerintahkan secara kusus, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Dinas Sosial, dan instansi terkait lainnya. Agar bergerak cepat. Mempersiapkan posko evakuasi, mendistribusikan bantuan logistik. Memastikan seluruh warga terdampak banjir, mendapat pelayanan.

“Pastikan, tidak ada satupun warga yang terisolasi. Seluruh kebutuhan mendesak, agar segera terpenuhi. Seluruh OPD terkait, agar turun secara menyeluruh. Pantau perkembangan di lapangan. Tolong dilaporkan secara berkala,” Harap Annisa.

Sementara itu, Leliarni, Wakil Bupati Dharmasraya, akan selalu berkoordinasi dengan tim tanggap darurat. Setiap saat, kita akan update segala perkembangan. Sehingga penanganan korban banjir Timpeh berjalan optimal. Karena keselamatan warga menjadi prioritas utama.

Sesuai dengan informasi disampaikan, Camat Timpeh, Rizky Rullien Putra, dan Kepala Pelaksana BPBD Eldison. Bahwa, banjir Timpeh, dengan ketinggian bervariasi. Hal. Ini disebabkan meluapnya air sungai Batang Timpeh. Ulah tingginya curah hujan mengguyur beberapa wilayah berada di Kabupaten Dharmasraya.

Untuk sementara, korban terdampak banjir berada di Nagari Tabek sebanyak 592 jiwa, dari 174 Kepala Keluarga (KK). Sedangkan di Nagari Panyubarangan sebanyak 68 jiwa, dari 17 KK. Sementara di Nagari Ranah Palabi sebanyak 110 jiwa, dari 80 KK. Untuk korban banjir di Nagari Timpeh sebanyak 170 jiwa, dari 44 KK. Sedangkan di Nagari Taratak Tinggi, sebanyak 63 jiwa, dari 16 KK.

Pemkab Dharmasraya, juga telah mendirikan dapur umum, dan posko bencana pada dua lokasi. Posko utama berada di Nagari Tabek, dan posko ke dua berada di Nagari Panyubarangan. Hal. Ini, untuk memastikan kebutuhan dasar warga terdampak banjir dapat terpenuhi dengan baik. Atas musibah ini, satu unit jembatan pertanian mengalami rusak. Tidak ada korban jiwa.

BPBD mengingatkan bahwa berdasarkan perkiraan cuaca BMKG. Wilayah Kabupaten Dharmasraya dalam beberapa hari ke depan, masih dilanda hujan. Maka, di himbau kepada seluruh warga, agar tetap waspada, terhadap banjir susulan.

(Afriza Dedek)

Tags: Banjir TimpehBupati DharmasrayaTangani Musibah banjirTerdampak banjir
SendShareTweet

BeritaTerkait

Eka Putra

Perkuat Rencana Revitalisasi Pasar Serikat C Batusangkar, Bupati Eka Putra Sambangi Dirjen PDN Kemendag RI

14 January 2026
Wabup

Ikuti Rakor dengan Mendagri dan Kepala BNPB, Wabup Ahmad Fadly Minta Tambahan Huntara di Tanah Datar

14 January 2026

Mentereng! KARDI SARAS Puskesmas Sungai Rumbai Bersinar di Tingkat Nasional, Begini Kata Bupati Annisa

11 January 2026

Meledak! Bupati Annisa Didapuk Menjadi Pembina Desa Terbaik Nasional, Nagari Sungai Duo Terbaik di Indonesia

11 January 2026

Dekatkan Pelayanan ke Perbatasan Sumbar-Jambi, Wagub Vasko dan Bupati Annisa Resmikan Samsat Nagari Sungai Rumbai

8 January 2026

Puncak Peringatan HUT ke-22 Dharmasraya, Bupati Annisa Sampaikan Progres Pembangunan 2025 Dihadapan Sidang Paripurna DPRD

7 January 2026

POPULAR

Patroli

Aktif Patroli Siang, Petugas Polsek Hiliran Gumanti Sampaikan Pesan Kamtibmas Hingga ke Rumah Warga

7 January 2026
Paripurna

Puncak Peringatan HUT ke-22 Dharmasraya, Bupati Annisa Sampaikan Progres Pembangunan 2025 Dihadapan Sidang Paripurna DPRD

7 January 2026
Panen

Panen Raya Jagung  Merupakan Komitmen Polres Solok Dukung Program Ketahanan Pangan 2026

8 January 2026
Penulis

Kebebasan Pers Bukan Tameng Kebal Hukum

14 January 2026
Dharmasraya

Meledak! Bupati Annisa Didapuk Menjadi Pembina Desa Terbaik Nasional, Nagari Sungai Duo Terbaik di Indonesia

11 January 2026

About

Beritanda.net merupakan media online yang lahir dan dibesarkan oleh kami yang sejak awal berkerja sebagai Jurnalis dibawah kendali perusahan PT. Beritanda1 Media Siber.

Follow us

Categories

  • Blog
  • Daerah
  • Hukrim
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Sosok
  • WEBTORIAL

Recent Posts

  • Kebebasan Pers Bukan Tameng Kebal Hukum
  • Perkuat Rencana Revitalisasi Pasar Serikat C Batusangkar, Bupati Eka Putra Sambangi Dirjen PDN Kemendag RI
  • Ikuti Rakor dengan Mendagri dan Kepala BNPB, Wabup Ahmad Fadly Minta Tambahan Huntara di Tanah Datar
  • Mendagri Tito Karnavian Dorong Kepala Daerah Manfaatkan Program Nasional 300 Ribu Jembatan Gantung
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In