23:59 | 14 January 2026
beritanda
No Result
View All Result
  • Login
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker
beritanda
No Result
View All Result
beritanda
No Result
View All Result
Home Blog

Semarak HUT-RI, Masyarakat Salurkan Bantuan Sembako Melalui Baznas dan Pemkab Solok  

melatisan by melatisan
15 August 2025 | 06:15
in Blog
0
Serahkan bantuan

Bantuan masyarakat untuk masyarakat diserahkan melalui Bupati Solok

Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

Semarak HUT-RI, Masyarakat Salurkan Bantuan Sembako Melalui Baznas dan Pemkab Solok  

Beritanda.net – Masyarakat Kabupaten Solok yang menempatkan dirinya sebagai Muzaki menyerahkan bantuan sembako sebanyak 400 paket melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) dan Pemerintah daerah setempat.

Baca Juga

Jembatan Putus

Bencana Melebar,  Solok Dalam Status Siaga 1 Selama 14 Hari  

27 November 2025
Audiensi

Mangirai di Tapian, Alek Nagari Tikalak “Kirai” Kearifan Lokal

17 November 2025

Penyerahan bantuan sembako masyarakat bagi warga yang membutuhkan di sekitaran Kecamatam Gunung Talang, dilakukan secara simbolis oleh Bupati Solok Jon Firman Pandu dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke 80 Republik Indonesia (RI) , Kamis (14/8/25) di Arosuka.

Aksi social  ini digelar sebagai wujud kepedulian dan semangat berbagi kepada sesama, sekaligus memperkuat  kebersamaan di momen peringatan kemerdekaan.

Ikut menghadiri kegiatan ini, Ketua TP PKK Kabupaten Solok Ny. Nia Jon Firman Pandu, Sekda Medison, Para Staf Ahli, Asisten, Kepala OPD dan undangan lainnya.

Mengiringi itu,  Bupati Jon Firman Pandu menyampaikan, bahwa peringatan HUT RI bukan hanya menjadi ajang seremoni, tetapi juga momentum untuk meningkatkan solidaritas sosial.

“Semangat kemerdekaan harus kita wujudkan dengan aksi nyata, salah satunya membantu saudara-saudara kita yang membutuhkan. Semoga bantuan yang berasal dari masyarakat ini dapat meringankan beban dan membawa manfaat bagi penerima,” ujarnya.

Bupati Solok sekaligus menaruh harapan, dengan aksi social ini diharapkan semangat gotong royong dan kepedulian sosial dapat terus tumbuh, sejalan dengan tema peringatan HUT RI ke-80 tahun 2025.

Berbarengan dengan  penyerahan bantuan sembako, juga dilaksanakan berbagai macam rangkaian kegiatan dalam memeriahkan HUT RI ke 80 di Kabupaten Solok, diantaranya jalan santai dan senam pagi, pameran produk UMKM, Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Donor Darah, Lomba OPD Peduli Sampah, dan Lomba Karouke antar OPD.

(Ismardi)

Tags: Bantuan SembakoBaznasHUT RI ke 80Pemkab Solok
SendShareTweet

BeritaTerkait

Jembatan Putus

Bencana Melebar,  Solok Dalam Status Siaga 1 Selama 14 Hari  

27 November 2025
Audiensi

Mangirai di Tapian, Alek Nagari Tikalak “Kirai” Kearifan Lokal

17 November 2025

Outbound di Puncak Gunung Medan, Taruna-Taruni SMA Taruna Sumatera Barat Lakukan Aksi Sosial

17 November 2025

Warga  Pasbar Tak Lagi Krisis Air, Kodim 0305/Pasaman Bangun Lima Sumber Air Bersih 

29 October 2025

Temu Kader PKK Beprestasi Tingkat Sumbar, TP-PKK Kabupaten Solok Boyong Sejumlah Penghargaan ke Arosuka

24 October 2025

Respon Usulan Gubernur Sumbar,  BPH Migas Tambah Kuota Bio Solar  Sekitar 70 Ribu KL

13 October 2025

POPULAR

Patroli

Aktif Patroli Siang, Petugas Polsek Hiliran Gumanti Sampaikan Pesan Kamtibmas Hingga ke Rumah Warga

7 January 2026
Paripurna

Puncak Peringatan HUT ke-22 Dharmasraya, Bupati Annisa Sampaikan Progres Pembangunan 2025 Dihadapan Sidang Paripurna DPRD

7 January 2026
Panen

Panen Raya Jagung  Merupakan Komitmen Polres Solok Dukung Program Ketahanan Pangan 2026

8 January 2026
Penulis

Kebebasan Pers Bukan Tameng Kebal Hukum

14 January 2026
Dharmasraya

Meledak! Bupati Annisa Didapuk Menjadi Pembina Desa Terbaik Nasional, Nagari Sungai Duo Terbaik di Indonesia

11 January 2026

About

Beritanda.net merupakan media online yang lahir dan dibesarkan oleh kami yang sejak awal berkerja sebagai Jurnalis dibawah kendali perusahan PT. Beritanda1 Media Siber.

Follow us

Categories

  • Blog
  • Daerah
  • Hukrim
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Sosok
  • WEBTORIAL

Recent Posts

  • Kebebasan Pers Bukan Tameng Kebal Hukum
  • Perkuat Rencana Revitalisasi Pasar Serikat C Batusangkar, Bupati Eka Putra Sambangi Dirjen PDN Kemendag RI
  • Ikuti Rakor dengan Mendagri dan Kepala BNPB, Wabup Ahmad Fadly Minta Tambahan Huntara di Tanah Datar
  • Mendagri Tito Karnavian Dorong Kepala Daerah Manfaatkan Program Nasional 300 Ribu Jembatan Gantung
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In