01:09 | 7 October 2025
beritanda
No Result
View All Result
  • Login
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker
beritanda
No Result
View All Result
beritanda
No Result
View All Result
Home Politik

Konferensi Pers, KPUD Kabupaten Dharmasraya Beberkan Tahapan Pemilukada Tahun 2024  

redaksi by redaksi
4 May 2024 | 06:52
in Politik
0
Konferensi Pers, KPUD Kabupaten Dharmasraya Beberkan Tahapan Pemilukada Tahun 2024  

KPUD Kabupaten Dharmasraya saat jumpa pers

Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

Konferensi Pers, KPUD Kabupaten Dharmasraya Beberkan Tahapan Pemilukada Tahun 2024  

Beritanda – Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kabupaten Dharmasraya gelar Konferensi pers bersama media elektronik, cetak, dan online, terkait tahapan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Dharmasraya tahun 2024, Jumat (3/5/2024) di Gedung Pertemuan Umum. Alinia Part & Resto, Sitiung.

Baca Juga

Rudi Horizon

Babak Baru Rudi Horizon: Dari Ketua KONI ke Ketua NasDem Kota Solok

6 October 2025
PKS PAsaman

Musda VI PKS Kabupaten Pasaman, Zulhadri, M.Pd Dipercaya Sebagai Ketua DPD Periode 2025-2030

8 September 2025

Terhadap itu, Ketua KPUD Kabupaten Dharmasraya France Putra, didampingi komisioner lainnya, meminta kontribusi seluruh media, agar menginformasikan kepada lapisan masyarakat tentang agenda dan tahapan Pemilukada serentak tahun 2024.

“Harapan kami, media dapat menjadi wadah informasi publikasi. Agar masyarakat mengetahui apa saja yang dilakukan KPUD Kabupaten Dharmasraya terkait tahapan menjelang Pilkada ini. Akan sia-sia, misalkan kita bekerja sampai ke ujung daerah pun, kalau tak ada media yang mempublikasikan,” ucap France Putra.

Kegiatan ini berdasarkan pada Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) No : 2/2024 Tentang Tahapan dan Jadwal Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati.

France menambahkan, setiap tindakan atau langkah Pilkada diluncurkan KPUD, tentu harus diketahui masyarakat. Sehingga seluruh lapisan mengerti dan paham proses dan tindakan serta aturan tentang tahapan dan proses Pilkada..

Pada Pemilu serentak (Pileg) 2024 di Kabupaten Dharmasraya, tingkat partisipasi masyarakat mencapai 85 persen. Meraih tingkat ke 2 se- Sumatera Barat. Harapan pada Pilkada ini, kita berharap mendapat peringkat utama.

Diinformasikan,  jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) di Kabupaten Dharmasraya sebanyak 166.987 orang, angka ini mengacu kepada Pemilihan Legeslatif (Pileg) lalu. Sementara Tempat Pemungutan Suara (TPS), dari 693 masa Pileg, akan dikerucutkan menjadi 530.

Sementara tahapan penerimaan dan Pembentukan PPK dan PPS telah dilaksanakan mulai 23 – 29 April 2024, pendaftaran ulang 30 April hingga 2 Mei 2024. Pengumuman hasil administrasi 4-5 Mei 2024.

Seleksi tertulis 6-8 Mei 2024. Pengumuman hasil tes tertulis 9-10 Mei 2024. Wawancara 11-13 Mei 2024. Pengumuman hasil seleksi 14-25 Mei 2024.penetapan anggota PPK 15 Mei 2024. Pelantikan anggota PPK 16 Mei 2024. Jumlah pendaftaran sebanyak 219 orang.

“Adapun calon perseorangan untuk pasangan calon bupati dan wakil bupati kabupaten Dharmasraya harus memiliki dukungan 10 persen. batas penyerahan dukungan calon perseorangan mulai 8-12 Mei 2024, verifikasi 13-29 Mei 2024. Rekapitulasi hasil verifikasi administrasi 27-29 Mei 2024. Adapun calon perseorangan hingga saat ini, belum ada yang mendaftar.” Pungkas France Putra..

(Afriza Dedek)

Tags: Konferensi PersKPUD Kabupaten DharmasrayaPemilukada Tahun 2024
SendShareTweet

BeritaTerkait

Rudi Horizon

Babak Baru Rudi Horizon: Dari Ketua KONI ke Ketua NasDem Kota Solok

6 October 2025
PKS PAsaman

Musda VI PKS Kabupaten Pasaman, Zulhadri, M.Pd Dipercaya Sebagai Ketua DPD Periode 2025-2030

8 September 2025

Kolaborasi dengan KI Sumbar, Bawaslu Pasaman  Kukuhkan Media Sebagai Duta Keterbukaan Informasi Publik

2 September 2025

Punya Tanggung-jawab Besar dari Masyarakat, Pasha Ungu Tegas Katakan Tidak Mundur dari DPR RI

26 August 2025

Gercep Menetapkan Bupati Terpilih,   Anggota DPRD Sumbar Donizar Apresiasi Kinerja KPU Dan DPRD Pasaman

9 May 2025

Sah! KPU Tetapkan Welly Suhery-Parulian Dalimunte Bupati dan Wakil Bupati Pasaman Terpilih

9 May 2025

POPULAR

Kapusdal LH

Atasi Sampah Danau Singkarak, Kapusdal LH Sumatera, Zamzami Bangun Kolaborasi dengan PT Semen Padang

2 October 2025
Rudi Horizon

Babak Baru Rudi Horizon: Dari Ketua KONI ke Ketua NasDem Kota Solok

6 October 2025
Cek Kesehatan

Agar Tampil Prima, Personil Satpol PP dan Damkar Kabupaten Solok Lakukan Cek Kesehatan 

2 October 2025
Makan Bergisi

Dipantau Pemkab Dharmasraya, Makan Bergizi Perdana Disambut Riang Pelajar SDN 06 Sitiung 

1 October 2025
Pelantikan pejabat

Mutasi Tipis-Tipis, Bupati Solok Lantik 14 Jabatan, 6 Pejabat Permanen di Kursi Semula

26 September 2025

About

Beritanda.net merupakan media online yang lahir dan dibesarkan oleh kami yang sejak awal berkerja sebagai Jurnalis dibawah kendali perusahan PT. Beritanda1 Media Siber.

Follow us

Categories

  • Blog
  • Daerah
  • Hukrim
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Sosok
  • WEBTORIAL

Recent Posts

  • Hujan Badai Terjang Kota Solok, Puluhan Bangunan Rusak, Pohon dan Baliho Tumbang
  • Babak Baru Rudi Horizon: Dari Ketua KONI ke Ketua NasDem Kota Solok
  • Bupati dan Kajari Solok Sepakat Kembangkan Program Jaga Nagari
  • Suasana Riang Warnai Pelantikan 180 PPPK Formasi 2024 di Pemkab Dharmasraya
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In