20:48 | 14 January 2026
beritanda
No Result
View All Result
  • Login
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker
beritanda
No Result
View All Result
beritanda
No Result
View All Result
Home Olahraga

Dibuka Ketua DPRD Dharmasraya, Open Turnamen Volley Ball Satria Muda Cup 1 Diikuti 48 Klub

redaktur by redaktur
17 November 2025 | 06:23
in Olahraga
0
Turnamen Volley
Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

Dibuka Ketua DPRD Dharmasraya, Open Turnamen Volley Ball Satria Muda Cup 1 Diikuti 48 Klub

Beritanda.net – Open Turnamen Bola Volly Sumbar, Riau, Jambi yang diselenggarakan Pemuda dan warga Nagari Koto Ranah, Kecamatan Koto Besar, Kabupaten Dharmasraya, langsung bergulir setelah dibuka Ketua DPRD Dharmasraya Jemi Hendra, Sabtu (15/11/2025).

Baca Juga

Vidcal

Lima Cabor Porprov Sumbar 2026 Siap Digelar di Mentawai, Gubernur Mahyeldi Langsung Vidcal Bupati Rinto Wardana

13 January 2026
audiensi

Porprov Sumbar 2026 Digelar dengan Konsep Tuan Rumah Bersama

13 January 2026

Pembukaan turnamen ini juga dihadiri Ketua KONI Dharmasraya Afrizal Latif, Plt Ketua PBVSI Kabupaten Dharmasraya Yulhendri, Wali Nagari Koto Ranah, Lukman Fauzi, Ketua Bamus, tokoh adat, tokoh agama, tokoh masyarakat, bundo kanduang, tokoh pemuda dan masyarakat setempat.

Mengirngi itu, Ketua DPRD  Jemi Hendra mengatakan, sebagai wakil Rakyat dirinya selalu mendukung segala bentuk kegiatan positif dilaksanakan oleh masyarakat. Apalagi di bidang keolahragaan.

Senada, Ketua KONI Dharmasraya Afrizal Latif menekankan kepada seluruh club sebagai peserta agar menyajikan permainan terbaik kepada penonton.

” Perlihatkan sportivitas tinggi. Sehingga olahraga Volly menjadi olahrga disenangi masyarakat,”ujarnya.

Terpisah, Wali Nagari Koto Ranah Lukman Fauzi menyebutkan, terlaksananya open turnamen volly ball Satria Muda Cup 1, berkat kerjasama pemerintahan Nagari, bersama oemuda pemudi, dan masyarakat setempat.

Adapun turnamen Volley Ball Satria Muda Cup 1 yang diikuti klub dari Sumbar, Riau, dan Jambi tersebut, akan diikuti oleh 48 klub, 32 klub Putra, dan 16 klub Putri.

Pembukaan
Suasana Pembukaan Open Turnamen Volley Ball Satria Muda Cup 1

Diawal babak penyisihan pertandingan, di lapangan volly putri berlangsung antara Club Satria Muda (Sumbar) Vs Club Serumpun (Jambi) . Dimenangkan dengan Skor akhir 3-0 oleh Club Satria Muda (Sumbar)

Sementara di lapangan Volly Putra, pertandingan juga berlangsung antara Club Semoga Jaya (Sumbar) Vs Club Balai Panjang Tanikek (Tukum Jambi). Permainan tampak sengit. Babak pertama kejar mengejar angka terjadi. Diawal permainan Club Semoga Jaya sempat ketinggalan poin.

Setelah Coach dari Club Semoga Jaya meminta Time Out pertama. Akhirnya Chiko bersama rekan satu tim kembali bangkit dari keterputukan. Sehingga membuahkan hasil maksimal. Maka Game pertama dimenangkan club Semoga Jaya dengan skor 25-21..

Masuk set ke 2. Club Semoga Jaya tidak memberi peluang sedikitpun kepada pemain dari Balai Panjang Tanikek. Serangan demi serangan di lontarkan Club dari Jambi itu, mampu di patahkan oleh Chiko, Agung, Wawan dan rekan lainnya. Selisih poin sangat signifikan. Kemenangan kembali diraih Club Semoga Jaya dengan Skor 25-9.

Pada set ke 3. Club dari Tukum Jambi, bermain habis-habisan. Penonton bersorak girang. Permainan seru. Kejar mengejar angka diawal babak juga terjadi. Smes, pukulan keras dan cepat dari kedua club saling sahut menyahut.

Namun sayang usaha keras dilakukan Club Balai Panjang Tanikek, selalu dapat dipatahkan Club Semoga Jaya. Akhirnya, set ke 3, juga dimenangkan Club Semoga Jaya dengan skor 25-17. Maka club Semoga Jaya Sumbar, menang telak dengan Skor Akhir 3-0. Berhak melaju ke babak berikutnya.

(Afriza Dedek)

Tags: Ketua DPRD DharmasrayaOpen Turnamen Volley BallSatria Muda Cup 1
SendShareTweet

BeritaTerkait

Vidcal

Lima Cabor Porprov Sumbar 2026 Siap Digelar di Mentawai, Gubernur Mahyeldi Langsung Vidcal Bupati Rinto Wardana

13 January 2026
audiensi

Porprov Sumbar 2026 Digelar dengan Konsep Tuan Rumah Bersama

13 January 2026

Persis Solo Sikat SPFC di Laga Kandang, Andre Rosiade ‘Tabik Buransang’

12 January 2026

Disambut Walikota Solok, FASI dan KONI Sumbar Bidik Bukik Gurunun Puncak Bidadari Sebagai Venue Paralayang Porprov 2026

10 January 2026

Kabupaten Solok Dukung Penuh Porprov Sumbar 2026, Siap Jadi Tuan Rumah Empat Cabor

8 January 2026

Kalah Melulu, Semen Padang FC  Keok 1-0 Lawan PSIM Yogyakarta

5 January 2026

POPULAR

Patroli

Aktif Patroli Siang, Petugas Polsek Hiliran Gumanti Sampaikan Pesan Kamtibmas Hingga ke Rumah Warga

7 January 2026
Paripurna

Puncak Peringatan HUT ke-22 Dharmasraya, Bupati Annisa Sampaikan Progres Pembangunan 2025 Dihadapan Sidang Paripurna DPRD

7 January 2026
Dharmasraya

Perjalanan 22 Tahun Kabupaten Dharmasraya, Bupati Annisa Beberkan Lompatan Pembangunan

6 January 2026
Tinjau

BWS Sumatera V Siapkan 50 Unit Alat Berat, Gubernur Sumbar Minta Segera Turunkan untuk Normalisasi Pendangkalan Sungai  

7 January 2026
Panen

Panen Raya Jagung  Merupakan Komitmen Polres Solok Dukung Program Ketahanan Pangan 2026

8 January 2026

About

Beritanda.net merupakan media online yang lahir dan dibesarkan oleh kami yang sejak awal berkerja sebagai Jurnalis dibawah kendali perusahan PT. Beritanda1 Media Siber.

Follow us

Categories

  • Blog
  • Daerah
  • Hukrim
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olahraga
  • Opini
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Sosok
  • WEBTORIAL

Recent Posts

  • Kebebasan Pers Bukan Tameng Kebal Hukum
  • Perkuat Rencana Revitalisasi Pasar Serikat C Batusangkar, Bupati Eka Putra Sambangi Dirjen PDN Kemendag RI
  • Ikuti Rakor dengan Mendagri dan Kepala BNPB, Wabup Ahmad Fadly Minta Tambahan Huntara di Tanah Datar
  • Mendagri Tito Karnavian Dorong Kepala Daerah Manfaatkan Program Nasional 300 Ribu Jembatan Gantung
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In