15:52 | 28 November 2025
beritanda
No Result
View All Result
  • Login
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker
beritanda
No Result
View All Result
beritanda
No Result
View All Result
Home Pemerintahan

Bupati Annisa Sambut Hangat Kehadiran Kajari Dharmasraya yang Baru, Sumanggar Siagian

redaktur by redaktur
7 November 2025 | 06:58
in Pemerintahan
0
Kajari Dharmasraya

Kajari Dharmasraya yang baru, Sumanggar Siagian bersama istri disambut hangat Bupati Annisa

Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

Bupati Annisa Sambut Hangat Kehadiran Kajari Dharmasraya yang Baru, Sumanggar Siagian

Beritanda.net – Bupati Dharmasraya Annisa Suci Ramadhani bersama jajaran menyambut hangat kehadiran Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Dharmasraya yang baru, Sumanggar Siagian, SH, MH. Bersama Ketua IAD (Ikatan Adhyaksa Dharmakarini) Dharmasraya, Ny. Emma Sumanggar, kedatangan Sumanggar Siagian  diterima dalam serangkaian serimoni  di Rumah Dinas Bupati Dharmasraya, Rabu  (5/11/2025) malam.

Baca Juga

Serapan Anggaran

Salut! Tertinggi di Sumbar, Serapan Anggaran Kabupaten Dharmasraya Rangking 14 Secara Nasional

23 November 2025
Bupati Eka Putra

Matangkan Persiapan Retret Wali Nagari, Bupati Eka Putra Tinjau Lokasi IPDN Kampus Sumbar

23 November 2025

Serimoni penyambutan juga dihadiri  Ketua DPRD Jemi Hendra, Kapolres  AKBP Purwanto Hari Subekti, Dandim 0310/SSD, Letkol Joko Stradona, serta Sekretaris Daerah Drs. Jasman Dt. Bandaro Bendang, MM, beserta jajaran, Kepala Cabang Bank Nagari Pulau Punjung, Rusdi, dan sejumlah tokoh masyarakat.

Dalam suasana akrab dan penuh kekeluargaan,  Bupati Annisa menyampaikan ucapan selamat datang serta harapan agar kehadiran Kajari Sumanggar dapat memperkuat sinergi antara Pemerintah Daerah dan Kejaksaan dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan, dan berintegritas.

“Atas nama Pemerintah Kabupaten Dharmasraya, kami mengucapkan selamat datang kepada Bapak Sumanggar Siagian beserta Ibu Emma. Semoga kehadiran Bapak membawa semangat baru dalam memperkuat kerja sama antara penegakan hukum dan pembangunan daerah,” ujar Bupati Annisa.

Terhadap itu, Kajari Sumanggar Siagian menyampaikan apresiasi atas sambutan hangat tersebut. Ia menegaskan komitmennya untuk terus bersinergi dengan seluruh unsur Forkopimda dalam menjaga kondusivitas dan mendukung pembangunan di Dharmasraya.

“Kami siap berkolaborasi dan memberikan dukungan hukum bagi setiap langkah pembangunan daerah agar berjalan sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” ucap Sumanggar.

Menambah kehangatan suasana,  Kajari Sumanggar Siagian berduet dengan  sang istri, Ny. Emma Sumanggar,untuk menyanyikan tembang pilihan, hingga  disambut meriah oleh seluruh tamu yang hadir.

Suasana  semakin hangat, mencerminkan semangat kebersamaan dan keharmonisan antara Kejaksaan Negeri dan jajaran Pemerintah Kabupaten Dharmasraya.

Acara ditutup dengan ramah tamah, diiringi canda tawa dan semangat kolaborasi demi terwujudnya Dharmasraya yang lebih maju, aman, dan berkeadilan.

(Afriza Dedek)

Tags: Bupati AnnisaKajari DharmasrayaSambut HangatSumanggar Siagian
SendShareTweet

BeritaTerkait

Serapan Anggaran

Salut! Tertinggi di Sumbar, Serapan Anggaran Kabupaten Dharmasraya Rangking 14 Secara Nasional

23 November 2025
Bupati Eka Putra

Matangkan Persiapan Retret Wali Nagari, Bupati Eka Putra Tinjau Lokasi IPDN Kampus Sumbar

23 November 2025

Prioritaskan APBD 2026 Untuk Rakyat, Bupati Annisa: Penurunan Kemiskinan dan Tingkatkan IPM Dharmasraya

22 November 2025

Bupati Eka Putra Lantik 28 Pejabat Manejerial dan Pengawas: Camat Harus Tinggal di Rumah Dinas  

22 November 2025

Dinobatkan Sebagai Sekda Berkinerja Digital Terbaik se Indonesia, Dr. Desmon Boyong ADLG Awards 2025

22 November 2025

Kick Off Program Cekatan: Warga Urus Administrasi Kependudukan Tak Usah Lagi ke Arosuka

17 November 2025

POPULAR

Wabup Candra

Kala Batang Lembang dan Sungai Paninggahan Meluap, Wabup Candra Tiba Tanpa Diduga

24 November 2025
Roboh

Disapu Air Sungai, Rumah Tingkat 2 Roboh dan Jembatan Jebol di Guguak Malalo Batipuh Selatan

24 November 2025
Jembatan Putus

Bencana Melebar,  Solok Dalam Status Siaga 1 Selama 14 Hari  

27 November 2025
Kebakaran

SMAN 1 Singkarak Dilanda Kebakaran, Tatkala SMAN 1 Kubung Masih Dikepung Banjir

25 November 2025
Jembatan

56 KK Warga Koto Hilalang Terisolasi Akibat Jembatan Muaro Busuk Putus

27 November 2025

About

Beritanda.net merupakan media online yang lahir dan dibesarkan oleh kami yang sejak awal berkerja sebagai Jurnalis dibawah kendali perusahan PT. Beritanda1 Media Siber.

Follow us

Categories

  • Blog
  • Daerah
  • Hukrim
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Sosok
  • WEBTORIAL

Recent Posts

  • Musrenbang Nagari Aia Manggih Selatan Bahas RKPD 2026 dan DU RKP 2027
  • Pendampingan Hukum, Kajari Dharmasraya Tinjau Proyek Pembangunan Jalan
  • Bencana Banjir Melebar di Solok: 9 Rumah Hanyut di  Saniangbaka, Batang Lembang Menyatu Batang Gawan Menyapu Pemukiman Warga
  • Terancam Terisolasi Akibat Banjir, Bupati Eka Putra Temui 20 KK Warga di Jorong Batipuh Selatan  
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In