11:32 | 2 November 2025
beritanda
No Result
View All Result
  • Login
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker
beritanda
No Result
View All Result
beritanda
No Result
View All Result
Home Daerah

Perumda Solinda Ternyata Masih Ada: Dico Adhya Dilantik Jadi Direktur Periode 2025-2029

redaktur by redaktur
10 September 2025 | 14:12
in Daerah
0
Perumda Solinda

Dico Adhya dilantik menjadi Direktur Perumda Solinda

Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

Perumda Solinda Ternyata Masih Ada: Dico Adhya Dilantik Jadi Direktur Periode 2025-2029

Beritanda.net – Lama tak terdengar kiprahnya sebagai lembaga perekonomian milik daerah Kabupaten Solok, Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Solok Nan Indah (Solinda) ternyata masih ada. Gejala itu ditandai dengan pelantikan  Dico Adhya, SEI sebagai Direktur  Perumda Solinda periode 2025-2029, Selasa (9/9/25) di Arosuka

Baca Juga

Sisir rumah warga

Antisipasi Penyakit TBC, Pemnag Panti Selatan Sisir Rumah Warga Guna Periksa Kesehatan 

31 October 2025
cek jalan

Lakukan Monev, Nagari Aia Manggih Utara Pasaman Cek Kualitas Pembangunan 2 Ruas Jalan   

30 October 2025

Pelantikan Dico Adhya dibarengi harapan untuk bagaimana dapat membawa Perumda Solinda menjadi perusahaan daerah yang lebih profesional, inovatif, dan mampu memberikan kontribusi positif dalam pembangunan Kabupaten Solok.

Mengiringi pelantikan itu, Bupati Solok diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Medison menyebut, agenda pelantikan ini  merupakan bagian dari komitmen Pemkab Solok dalam meningkatkan kinerja perusahaan daerah sebagai salah satu penunjang pembangunan daerah.

Dikatakan, berdarakan  seleksi  sesuai dengan ketentuan, berupa uji kompetensi yang melibatkan pihak UNP,  diperoleh  nilai tertinggi sekaligus  menetapkan  Dico Adhya sebagai Direksi Perumda Solinda.

“Dengan berbagai pertimbangan baik dari segi kompetensi, pengalaman, wawancara dan komitmen untuk memajukan perusahaan daerah, Dico Adhya ditetapkan Bupati Solok sebagai Direksi Perumda Solinda,” ujar  Medison.

Madison mengingatkan, untuk mengembangan perusahaan daerah ini bukan pekerjaan yang gampang, karena direksi akan bekerja dengan kondisi yang sangat minim, terutama dari aspek  dana  operasional.

Namun  dengan kompetensi, kemampuan dan relasi yang dimiliki  Dico Adhya, pengalaman serta dukungan Pemda, InsyaAllah perumda Solinda akan  bangkit kembali.

“Bersama-sama dengan Pemda, kami berharap Perumda Solinda akan menjadi suatu kekuatan yang dapat memberikan sumbangsih, mengelola secara maksimal potensi yang kita miliki sekaligus berkontribusi sebagai salah satu sumber pendapatan daerah,” ujar Sekda.  

Sekda Medison juga menyampaikan agar Direksi yang baru dapat menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab dan menjadikan Perumda Solinda sebagai salah satu motor penggerak perekonomian daerah.

“Kita menaruh harapan aktivitas Perumda Solinda akan mampu  menepis pendapat Kemendagri bahwa hampir 70 % perusahaan daerah di Indonesia  tidak menghasilkan apa-apa. Tetapi kami tetap optimis,  Dico Adhya akan dapat membawa Perumda Solinda ke arah yang lebih baik demi kesejahteraan masyarakat Kabupaten Solok,” ujarnya.

(Zul Muncak)

Tags: Direktur PerumdaPelantikanPerumda Solinda
SendShareTweet

BeritaTerkait

Sisir rumah warga

Antisipasi Penyakit TBC, Pemnag Panti Selatan Sisir Rumah Warga Guna Periksa Kesehatan 

31 October 2025
cek jalan

Lakukan Monev, Nagari Aia Manggih Utara Pasaman Cek Kualitas Pembangunan 2 Ruas Jalan   

30 October 2025

MTs Muhammadiyah Sumani Bangun Saung Tahfizd, Wabup Candra Sebut Bentuk Komitmen Ciptakan Generasi Qur’ani  

30 October 2025

Nyanyikan Lagu Slank: I Miss U But I Hate U, Bupati Annisa Beri Kejutan di Hajatan Warga Tiumang

28 October 2025

Langkah Konkrit, Bupati Annisa Alokasikan Perbaikan Jalan Rusak Tahun Ini Sebesar Rp6,6 Miliar 

28 October 2025

LDKS OSIM MAN 2 Solok Ditutup, Upaya Mencetak Pemimpin Muda Berkarakter dan Tangguh

27 October 2025

POPULAR

Wabup Candra

Gercep Wabup Candra: Pembebasan Lahan  Pembangunan Jalan Nasional  Dibahas dengan  Masyarakat Aie Dingin

17 May 2025
Rivalwan

Verry Mulyadi dan ‘Challenge’ Jadi Ketua PSSI Sumatera Barat

27 October 2025
Terbaik I

Membanggakan! Bawaslu Pessel Dinobatkan Sebagai Terbaik 1 dalam PPID Award Bawaslu RI

28 October 2025
Bupati Annisa

Ayo ke Depan TV! Bupati Annisa Malam Ini Tampil di CNN Indonesia dalam Program Spesial “Energi Muda untuk Indonesia”

28 October 2025
Lantik Pejabat

Lantik Sejumlah Pejabat Eselon III, Pj. Sekda Dharmasraya Tekankan Komitmen Pelayanan Kepada Masyarakat

24 October 2025

About

Beritanda.net merupakan media online yang lahir dan dibesarkan oleh kami yang sejak awal berkerja sebagai Jurnalis dibawah kendali perusahan PT. Beritanda1 Media Siber.

Follow us

Categories

  • Blog
  • Daerah
  • Hukrim
  • Kuliner
  • Nasional
  • Olahraga
  • Pariwisata
  • Pembangunan
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Politik
  • Regional
  • Sosok
  • WEBTORIAL

Recent Posts

  • 10 Atlit Dharmasraya Dilepas Bupati Annisa Menuju POPNAS XVII 2025 Jakarta
  • Antisipasi Penyakit TBC, Pemnag Panti Selatan Sisir Rumah Warga Guna Periksa Kesehatan 
  • Lakukan Monev, Nagari Aia Manggih Utara Pasaman Cek Kualitas Pembangunan 2 Ruas Jalan   
  • MTs Muhammadiyah Sumani Bangun Saung Tahfizd, Wabup Candra Sebut Bentuk Komitmen Ciptakan Generasi Qur’ani  
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Hukrim
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Daerah
  • Olahraga
  • Sosok
  • Loker

Copyright 2024 beritanda.net - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In